Muncul pengakuan seorang netizen yang pernah bertemu langsung dengan Ari Wibowo.
Dalam cerita akun Chaniago, ia mengaku kala itu bertugas sebagai tukang parkir. Mengenal Ari Wibowo sebagai artis kenamaan, pemilik akun Chaniago tak menyangka akan ditagih Ari Wibowo seribu rupiah perkara uang kembalian.
"Pernah ketemu Ari Wibowo waktu gw jadi petugas parkir. Kembalian kurang seribu tetep diminta. Masalahnya memang gak ada receh lagi. Akhirnya gw kasih dua ribu," tulis akun @Chaniago yang langsung jadi viral.
Postingan itu dibagikan ulang akun @insta.nyinyir pada Rabu (19/4/2023), yang langsung mendapat reaksi dari netizen. Sejumlah netizen mencap Ari Wibowo pelit.
Berikut respon Ari Wibowo perihal hal tersebut.
Selengkapnya dalam video.
Artikel Terkait:
https://sumatera.suara.com/read/2023/04/19/221036/viral-pengakuan-tukang-parkir-ketemu-ari-wibowo-kembalian-kurang-seribu-tetap-diminta
#AriWibowo #IngeAnugrah
Video Editor: Ariskha Ridhal Ikhrom
--------------------------------------------------------------
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom